Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2011

Tempura Suhsi

Gambar
Lagi-lagi... untuk kesekian kalinya, saya tidak berhenti untuk terus tetap mencoba membuat sushi.. *semangat muda membara yg pantang menyerah. hahaha...* Kali ini, bahan isian sushi yg saya buat adalah Tempura. Tempuranya menggunakan tempura kemasan yg udah dibeli terlebih dahulu olem mama. Kebetulan waktu lg jalan-jalan sama mama, liat koran masakan gitu, eh covernya sushi. Langsung beli. Dan dipraktekan salah satu resepnya, Tempura Sushi. Diawali dengan merendam terlebih dahulu beras yang dicampur dengan beras ketan, dan ditambahkan garam serta kecap ikan (gunakan bahan yg ada saja di rumah. Bisa juga pke kecap asin). Tapi sebenernya saya salah, mestinya kecap asin itu dimasukin setelah nasinya masak. Yah tp krn saya yg sotoy, masuk2in aja tuh garem dan kecap ikan kedalam air rebusan nasinya. haha.. :D. Sambil nunggu nasinya masak, siapin isinya. antara lain: masak telur dadar, goreng tempura, bersihin selada, siapin saus buat oles2an, nori, dan penggulung sushinya. Setelah nasinya m

Badminton Sea Games 2011

Gambar
Dari perlombaan perorangan, Indonesia berhasil mendapatkan 4 emas dari 5 nomor yang dipertandingkan. Tunggal Putri Pada partai ini, hanya satu pemain Indonesia yang berhasil melangkah ke final, yaitu Adriyanti Firdasari setelah berhasil menahan tunggal putri Thailand Porntip Buranaprasertsuk dalam pertandingan 3 game dengan skor 21-15, 14-21, 21-15. Namun sayangnya pada partai final, Firda tidak dapat menahan tungal putri asal Singapore Fu Mingtian. Sempat memimpin di game pertama 21-14, Firda banyak melakukan kesalahan di game kedua. Di game ketiga, pertandingan cukup alot, walau akhirnya Firda harus menyerah dengan skor akhir 20-22. Dengan demikian, firda gagal menyabet emas, sekaligus gagal menyapu bersih emas untuk Indonesia. Ganda Putri Pada partai ganda putri ini, terjadi All Indonesian Final . Di semifinal, pasangan Anneke Feinya/Nitya Krishinda mengalahkan pasangan Thailand Duanganong Aroonkeson/Kunchala Voravichitchaikul 21-13, 21-10. Sementara pasangan Vita Marissa/Nadya